Press "Enter" to skip to content

Scoopy 2022 Pakai Rangka Apa

Ternyata, ada motor matik Honda yang tak pakai rangka eSAF lho. Dikutip dari detikOto, Kamis (24/8/2023), rangka eSAF atau enhanched Smart Architecture Frame pertama kali dihadirkan lewat model Honda Genio pada 2019 lalu. PT Astra Honda Motor (AHM) menyebut perbedaan rangka eSAF dengan skutik sebelumnya ada pada materialnya. Sementara itu, di bawah ini skutik Honda yang sudah menggunakan rangka eSAF:

Daftar Motor Honda yang Pakai Rangka eSAF, Kamu Punya?

Jakarta, CNBC Indonesia – Motor skutik Honda tengah menjadi sorotan setelah sosial media diramaikan unggahan warganet yang mengeluhkan rangka motornya karatan dan patah. Kita berusaha berikan yang terbaik untuk konsumen,” kata GM Corporate Communication Astra Honda Motor (AHM) Ahmad Muhibbuddin kepada CNBC Indonesia seperti dikutip Rabu (23/8/2023). Ahmad pun menegaskan Honda tetap tak lepas tangan begitu saja dan bertanggungjawab dengan memberikan garansi pergantian rangka motor kepada konsumennya.

Belum Usai Rangka eSAF, Muncul Keluhan Lain soal Honda Scoopy

Pihak PT Astra Honda Motor diketahui sudah memberikan klarifikasi terkait informasi yang viral tersebut, mereka bahkan juga telah dipanggil oleh pemerintah untuk memberi penjelasan. Meski demikian, hal itu tidak menyurutkan konsumen untuk mencari tahu kelemahan lain dari model-model yang disebutkan di atas.

Ia kemudian menunjukkan bagaimana tutup tangki bensin Scoopy 2022 sulit untuk dibuka, karena kualitasnya dianggap kurang rapi.

Kata Pemilik Motor Honda Scoopy yang Rangka eSAF Karatan, Air Laut Bukan Sebabnya

Beberapa pemilik motor dan netizen menyebut Rangka eSAF tersebut dikeropos, rontok, hingga bengkok tertekuk mirip kertas. Baca Juga: Sasis Dituduh Netizen Mudah Keropos dan Bengkok Ini Daftar Motor Matic Honda yang Pakai Rangka eSAF

BACA JUGA  Harga Motor Scoopy Kredit Dp 500 Ribu

Daftar Motor Honda yang Pakai Rangka eSAF Halaman all

Sebenarnya, rangka jenis eSAF merupakan terobosan terbaru Honda yang diklaim memiliki banyak kelebihan terkait efisiensi konsumsi bahan bakar dan performa. PT Astra Honda Motor (AHM) memperkenalkan teknologi rangka baru untuk sepeda motornya, disebut Enhanced Smart Architecture Frame (eSAF) pada 2019.

Baca juga: INFOGRAFIK: Rangka eSAF Honda, Klaim Keunggulan dan Daftar Motor yang Menggunakannya Baca juga: Cara Mengatasi Rangka eSAF Skutik Honda yang Patah dan Berkarat

“Berdasarkan uji internal, sasis lebih tahan dari defleksi atau pembengkokan saat dikendarai. Rangka lebih kaku dan kuat,” kata Makoto Dohi, Asistant Chief Engineer Department 2, Product Development Division #1 Honda R&D Co Ltd pada kesempatan terpisah.

Baca juga: Ramai soal Rangka eSAF Motor Honda Disebut Mudah Patah, Ini Kata AHM dan Ahli UGM Rangka eSAF mampu memberikan pemanfaatan ruang yang semakin efisien, dalam hal ini adalah luas bagasi dan tangki bahan bakar.

Penggunaan rangka ini juga memungkinkan Genio dimasukkan mesin eSP generasi terbaru, 110 cc SOHC PGMFI.

Be First to Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *